DOCOMO
NTT DoCoMo, Inc. merupakan salah satu operator komunkasi selular utama di Jepang. Yang namanya merupakan singkatan dari Do Communications Over the Mobile Network ‘melakukan komunikasi melalui jaringan selular’, juga dokomo memiliki arti ‘dimana saja’ dalam bahasa Jepang.
DoCoMo menyediakan layanan telepon, telepon video (FOMA dan beberapa PHS), i-mode (internet), dan layanan pesan (i-mode mail, Short Mail, and SMS). Dengan i-mode, pengguna telepon selular dapat melakukan keuntungan dalam mengakses berbagai macam informasi dan dapat diperoleh informasi terbaru. Kebebasan dalam mengakses berbagai situs internet seperti layanan e-mail, pembelian via internet, e-banking lewat selular, pemesanan tiket, maupun informasi restauran. Pengguna selular juga hanya menbayar sesuai dengan tarif yang diakses.
DoCoMo pernah menyediakan layanan dari 2G (MOVA) PDC layanan seluardalam 800 MHz dan 1.5 GHz bands (total 34 MHz bandwidth), dan 3G (FOMA) layanan W-CDMA di 2 GHz (1945-1960 MHz) band. Selain itu juga ada HSPDA dengan kecepatan tranfer data 14.4 Mbit/s sampai 3.6 Mbit/s per sel.
Mobile Commerce
Dikenal sebagai m-commerce dan m-bussiness pada dasarnya setiap e-commerce / e-bussiness dapat dilakukan dalam lingkungan wireless, khususnya melalui internet. Seperti aplikasi EC reguler, m-commerce bisa dilakukan melalui internet, saluran komunikasi pribadi atau infrastruktur lainnya.
Terminologi m-commerce meliputi:
- 1G, Generasi pertama dari teknologi wireless. Itu adalah analog yang di dasarkan efek teknologi dari 1979-1992.
- 2G, generasi kedua dari teknologi wireless digital, masih ada hingga sekarang. Dan didasarkan pada teknologi radio digital.
- 2.5G, menjadi dasar teknologi GPRS dan EDGE
- 3G, generasi ketiga yang mendukung macam-macam media seperti video clip atau telepon video.
- 4G, generasi yang diharapkan selanjutnya dari 3G. Menyediakan tampilan multimedia yang lebih cepat.
- GPS, menggunakan satelit yang memnugkinkan untuk membaca lokasi.
- PDA, komputer kecil yang portabel.
- SMS, yang mengirimkan pesan pendek melalui HP.
- EMS, perkembangan dari SMS yang menggunakan animasi sederhana.
- MMS, bisa mengirim lebih banyak media.
- WAP, teknologi yang memungkinkan browsing internet lewat peralatan wireless.
- Smart phone, HP yang bisa mengakses internet.
Aplikasi m-commerce
Online stock trading
Stock trading dari beberapa lokasi sangat penting untuk perdagangan dan inventor
Online banking
Citibank mempunyai jasa mobile banking di singapura, hongkong dll
Micropayment
Konsumen menggunakan cell phones untuk membayar parker, cuci mobil
Online gambling
Di hongkong konsumen bias menggunakan hp untuk judi pacuan kuda
Ordering dan service
Bisa memesan buku atau barang lainnya lewat internet
Online auctions
Messaging system
Mobile internet email hamper sama dengan SMS
B2B
m-commerce bias memeberi wewenang untuk mengumpulkan dan mengevaluasi data untuk membuat keputusan secara cepat
Peranan m-commerce = suatu fenomena yang bias mengakses secara mudah dari internet ke banyak orang
Sumber:
http://en.wikipedia.org/wiki/NTT_DoCoMoElectronic Commerce 2004, Efraim Turban, hal 384-5.
Electronic Commerce 2002, Efraim Turban, hal 74, 77